Ide Resep Berjualan, Cheese Fruit Sando
60 minutes
6 Pcs
Ingredients
- 6 slice Roti tawar tanpa kulit
- 15 buah Strawberry
- 2 buah Kiwi
Bergabung dengan kami untuk bisnis Anda
Cara Membuat
- Siapakan roti tawar dan buah
- Kocok wihipping cream sampai mengembang, tambahkan Prochiz Spready dan kental manis
- Siapakan 1 lembar roti tawar, tambahkan cream secukupnya, kemudian letakkan strawberry dan potongan buah kiwi
- Tambahkan cream sampai buah terutup, kemudian tambahakan 1 lembar roti tawar
- Simpan dalam freezer selama ± 30 menit atau sampai cream agak mengeras
- Potong Cheese Fruit Sando menjadi 2